Analisis Dampak Kebijakan Full Day School di Sekolah Dasar: Studi Literature Review
DOI:
https://doi.org/10.37985/jedu.v2i2.24Abstract
Karena siswa menghabiskan hampir sepanjang hari di sekolah, program sehari penuh mempunyai lebih banyak dampak positif dibandingkan dampak negatifnya. Menganalisis dampak kebijakan sekolah sehari penuh terhadap siswa sekolah dasar merupakan tujuan penelitian ini. Artikel ini merupakan hasil analisis berdasarkan literatur mengenai subjek yang sedang dibahas. Mengetahui kelebihan dan kekurangan pembelajaran sehari penuh di sekolah dasar merupakan tujuan dari penelitian ini. Penelitian ini menggunakan metodologi Systematic Literature Review (SLR), dengan protokol PRISM. Temuan studi SLR dari 17 artikel yang di analisis menunjukkan bahwa sistem sekolah sehari penuh memiliki 11 berdampak positif dan 6 berdampak negative bagi siswa sekolah dasar.